Orang termiskin yang aku ketahui adalah orang yang tidak mempunyai apa-apa kecuali uang - John D.Rockefeller

English French German Spain Italian Dutch Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

Remot Desktop Jarak Jauh

Apa yang bisa anda lakukan dengan RD (remote desktop) ?
Tentunya saya disini ingin memberikan sebuah kemudahan atau solusi atas problem anda, langsung saja. Fungsi dari Remote Desktop ini adalah tidak lain untuk memudahkan anda mengambil data dari satu komputer ke komputer lain yang jauh jaraknya, meskipun anda di luar negeri. jadi misalkan anda lupa membawa folder atau data penting dalam Laptop anda saat bisnis, cara ini sangat bermanfaat sekali. maka dari itu sebelum kita pergi, yang harus kita lakukan adalah sebagai berikut.

pada komputer A
- Start
- control panel
- user account
- buat password admin
- restart komputer
- oke (disaat restart nanti kita diminta memasukan password admin tadi)
- klik start menu lagi
- klik system
- klik tab remote
- centang allow user to connect remotely to this computer
- klik aplly ok

oke trus masih pada control panel kita
- cari windows firewall trus klik
- klik tab exception (pastikan remote desktop sudah di centang)
untuk langkah pertama pada komputer kantor sudah selesai catatan firewall harus dalam keadaan disable.

selanjutanya bagi yang memakai speedy sebagai koneksi internetnya maka langkah diatas belum selesai, yang harus kita lakukan adalah setting virtual server untuk modem tertentu setting port forwarding dan cara untuk setting server virtual atau port forwadingnya, disini caranya

Anggap semua langkah diatas sudah selesai sekarang selanjutnya Langkah Kedua
Pada Komputer B

Si A dapat meremote komputer kantornya dengan cara :
- klik start menu
- accessories
- communications
- klik remote desktop connection nanti Si A akan diminta memasukan ip address komputernya yang dikantor ( ip yang dimasukan harus ip public ) setelah itu memasukan username dan password admin yang dibuat di komputer kantor tadi, selanjutnya
- klik connect
- selesai

Si A sudah dapat meremote desktop komputer kantornya, jika terdapat kesulitan tinggalkan harap tinggalkan komentar anda, agar menjadi review disini dan berguna bagi kita semua.

1 Comment so far!

  1. ada yg pake software gk..biar lbih praktis.

+ Add Your Comment

Tinggalkan komentar,kritik dan saran untuk membangun site ini menjadi lebih baik.
[No]Sara! [No]Porn! [No]Bad Words!
PS-Crew akan memantau dan menghapus commet yang tidak layak [Thanks!]

Profil

My Photo
Putra
Ya inilah saya.. masih belajar tentang blog dan posting, jadi kalau ada yang kurang dalam blog saya mohon untuk dikasih masukan.. Jadi saya harap kepada teman semua jangan sungkan-sungkan untuk memberikan komentar di setiap postingan saya ya.. Terimakasih
View my complete profile
SEO Stats powered by MyPagerank.Net